Tips Merubah Sinyal Advan Vandroid T1 - B ke 3G

Saturday 6 April 2013 Labels:


Pernahkah anda ketika anda anda sedang menikmati browsing di gadget android anda tiba – tiba sinyal internet anda tidak stabil kadang muncul sinyal Edge . sampai ke yang paling rendah ke gprs menyebalkan bukan, ini terjadi pada tablet advan vandroid T1 – B saya ketika sedang browsing tiba – tiba sinyal gak stabil di tambah lagi dengan lokasi saya di daerah lembang  yang agak jauh dari kota terkadang kalo tidak terdeteksi HSDPA / 3G untuk membuka opera mini pun susah.

Setelelah saya Coba browsing ke mbah google yang  Cara merubah jaringan galaxy mini ke 3g only dan saya dapat kode *#*# 2263#*#* setelah saya coba ternyata tidak berhasil ternyata kode tersebut hanya bisa di pake untuk locked jaringan pada galaxy mini os froyo.

Setelah saya coba bertanya lagi konsultasi lagi ke Eyang GOOGLE bukan eyang Subur , saya dapat Tips merubah / locked jaringan di advan vandroid T1 – B 3g only.

TIPS MERUBAH SINYAL TABLET ADVAN VANDROID T1-B KE 3G

1. Buka Smartphone / Tablet anda , dan buka menu dialernya ( Call )
2. Kemudian ketik kode *#*#4636#*#*
3. Lalu pilih Tablet Information

4. Terakkhir pilih cari tulisan Set preferred network type dan pilih WCDMA ONLY


Selesai dech otomatis jaringan tablet advan vandroid T1 – B anda akan locked 3g only mudah bukan.
Semoga bermanfaat.